Resep masakan tumis cumi jagung muda
Bahan:
- 1/2 kg cumi basah ukuran sedang
- 150 gram jagung muda, potong serong...
- 1 buah wortel, potong setengah lingkaran agak tipis
- 50 gram jamur kuping, iris memanjang
- 20 gram kapri
- 3 sdm minyak untuk menumis
- 3 siung bawang putih, cincang halus
- 1 butir bawang bombay, iris melintang tipis
- 1 sdm saus tiram
- 1/2 sdm gula pasir
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt merica
- 100 ml air
Cara Membuat :
1. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.
2. Masukkan cumi, wortel, jagung muda, jamur kuping dan kapri.
3. Tambahkan saus tiram, gula pasir, garam, merica dan penyedap.
4. Tuang air, aduk sampai bumbu meresap dan matang. Angkat.
mudah sekali bukan cara membuat Tumis Cumi Jagung Muda ini,bisa menjadi sajian yang lezat di menu santap siang anda. sebelumnya kami juga telah berikan Resep Masakan Ayam Kacang Polong,selamat mencoba.
EmoticonEmoticon